INNER JOIN :
termasuk equal join atau natural join dan menggunakan operator perbandingan untuk mencocokan baris yang sama
(equal join : inner join yang mengembalikan baris yang sama atau setara dengan tabel yang di joinkan)
OUTER JOIN : termasuk didalamnya left, right, or full outer joins
Biasanya menampilkan sekurang-kurangnya satu table yang sebutkan selama memenuhi kondisei WHERE
dan HAVING.
Jika yang ditampilkan sebelah kanan disebut right outer join
Jika yang ditampilkan sebelah kiri disebut left outer join
jika keduaditampilkan disebut full outer join
CROSS JOIN : disebut juga cartesian product dapat digunakan untuk menjoin table apapun tanpa menggunakan
clause Where dapat menghasilkan hasil dalam jumlah besar. Ketika where di tambahkan maka akan berubah
menjadi inner join
SELF JOIN : join apapun yang mengarah ke tabel sendiri
NOT-EQUI-JOIN : jarang digunakan dan biasa digunakan untuk self join
Table translation : biasa digunakan sebagai penyederhanaan dan kustomisasi table oleh user.
UNION : mengkombinasikan hasil dari dua atau lebih query ke dalam 1 hasil tunggal yang termasuk di dalamnya
baris yang berasal dari seluruh query union.
EXCEPT : mengembalikan distinct values dari query disebelah kiri EXCEPT Operand yang dikembalikan dari query kanan.
INTERSECT : mengembalikan distinct values yang di kembalikan oleh kedua query baik dari sebelah kiri atau kanan dari INTERSECT Operand
Perbedaan EXCEPT dan INTERSECT hanya terdapat pada disebelah mana query ditempatkan
0 comments:
Post a Comment